Wakil Ketua dan Panitera Pengadilan Tinggi Pontianak memberikan pembinaan teknis dan administrasi yudisial di Pengadilan Negeri Ketapang

(0 Votes)

Kamis, 16 September 2021. Wakil Ketua Dr. RIDWAN RAMLI, S.H.,M.H. didampingi Panitera MUHTAR, S.H.,M.H., memberikan bimbingan teknis dan administrasi yudisial kepada seluruh aparatur di Pengadilan Negeri Ketapang.

Adapun materi yang disampaikan antara lain: administrasi persidangan, administrasi perkara, peraturan perundang-undangan terbaru, peraturan dan kebijakan lainnya yang dikeluarkan oleh Mahkamah Agung dan Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum, kesalahan-kesalahan yang selama ini sering terjadi di wilayah hukum PT. Pontianak, serta dilanjutkan diskusi tanya jawab kendala-kendala di Pengadilan Negeri Ketapang yang belum terjawab.

Semoga dengan pembinaan ini, seluruh aparatur Pengadilan Negeri Ketapang mendapatkan banyak manfaat pengetahuan dan menjadi bekal pelajaran yang berarti untuk diterapkan dalam pelayanan peradilan sehari-hari.

Pencarian

MAKLUMAT LAYANAN

Indeks Persepsi Anti Korupsi

Periode 1 Juli 2024 sampai dengan 30 September 2024

PUBLIKASI INDEKS PERSEPSI ANTI KORUPSI

Survei Persepsi Kualitas Pelayanan

Periode 1 Juli 2024 sampai dengan 30 September 2024

PUBLIKASI SURVEI PERSEPSI KEPUASAN PELAYANAN

SIPPN

Sistem Informasi Pelayanan Publik Nasional Pengadilan Tinggi Pontianak

SIPPN PT PONTIANAK

Image
Image
Image
Image
Image
Image
Image
Image