Pengambilan Sumpah atau Janji Advokat dari Dewan Pengacara Nasional Indonesia

(0 Votes)

 

 

 

 

Pada 26 Mei 2023, telah dilaksanakan acara Pengambilan Sumpah atau Janji Advokat sebanyak 13 orang advokat dari Dewan Pengacara Nasional Indonesia yang dipimpin oleh Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak, Bapak Gatot Suharnoto, S.H.
Acara tersebut dilaksanakan di Ruang Sidang Utama Pengadilan Tinggi Pontianak dengan disaksikan oleh Bapak Abner Situmorang, S.H.,M.H. dan Bapak Dr. Bambang Krisnawan, S.H.,M.H. (Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Pontianak).

Dalam pidato sambutannya, Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak berharap advokat yang baru saja dilantik dapat bekerja secara profesional, serta memegang teguh kode etik dan integritasnya sebagai seorang advokat dalam menegakkan hukum.
Bapak KPT juga meminta kepada para advokat untuk mencermati regulasi-regulasi baru yang dikeluarkan oleh Mahkamah Agung, terutama terkait pelaksanaan e-Court. Acara diakhiri dengan pemberian selamat dan foto bersama.

 

 

Pencarian

MAKLUMAT LAYANAN

Indeks Persepsi Anti Korupsi

Periode 1 Juli 2024 sampai dengan 30 September 2024

PUBLIKASI INDEKS PERSEPSI ANTI KORUPSI

Survei Persepsi Kualitas Pelayanan

Periode 1 Juli 2024 sampai dengan 30 September 2024

PUBLIKASI SURVEI PERSEPSI KEPUASAN PELAYANAN

SIPPN

Sistem Informasi Pelayanan Publik Nasional Pengadilan Tinggi Pontianak

SIPPN PT PONTIANAK

Image
Image
Image
Image
Image
Image
Image
Image